Automatic Room Correction Terkini Neumann Usung Kemampuan Multichannel

Teknogav.com – Neumann meluncurkan MA 1 v2.0, yaitu solusi room correction versi terkini yang dibekali dengan berbagai penyempurnaan detail. Salah satu keandalan solusi terkini ini adalah kemampuan multichannel yang memungkikan penyelarasan instalasi surround dan imersif dengan presisi.

Share:

Kualitas dan Pemahaman Kebutuhan Pelanggan Dukung Keberhasilan POLYTRON selama 2023


Teknogav.com – Berbagai pencapaian dan keberhasilan berhasil diraih POLYTRON yang telah hadir hampir lima dekade di tahun 2023. Kampanye #QualityThatMatters berhasil dibangun POLYTRON selama tahun 2023 yang memprioritaskan kualitas, durabilitas dan inovasi pada produk-produk elektroniknya. Seluruh produk-produk yang diluncurkan juga disempurnakan dengan mempelajari kebutuhan dan kebiasaan para penggunanya. Penyempurnaan produk-produk tersebut membuktikan kemampuan POLYTRON dalam menanggapi perubahan secara cepat dengan beradaptasi.
Share:

Indosat dan Huawei Cepat Pulihkan Jaringan Pasca-Kebakaran Gedung Pemancar Indosat


Teknogav.com – Gedung pemancar Indosat Gombel, Semarang, Jawa Tengah mengalami kebakaran pada 1 Januari 2024. Namun, tidak terjadi gangguan yang berarti dalam layanan jaringan di wilayah Jawa Tengah dan Daerah Istimewa Yogyakarta. Hal tersebut dapat diatasi dengan kesigapan Indosat Ooredoo Hutchison (Indosat) dan Huawei dalam memulihkan layanan jaringan di daerah tersebut. Pemulihan layanan jaringan dapat dilakukan dalam waktu 24 jam pasca-insiden kebakaran yang terjadi.
Share:

Artikel Terkini