Ancaman Lokal Masih Menjadikan Bisnis di Asia Tenggara sebagai Sasaran

Teknogav.com – Data Kaspersky menunjukkan jumlah ancaman lokal yang menargetkan organisasi di Asia Tenggara sepanjang tahun 2023 mencapai 42,7 juta. Statistik infeksi lokal pada komputer pengguna menjadi indikator penting dari lanskap ancaman siber secara keseluruhan. Infeksi lokal ini mencakup objek yang menembus komputer sasaran melalui infeksi file atau media yang bisa dipindahkan. Asal infeksi di komputer ini juga bisa dari bentuk non-terbuka seperti program dalam penginstal yang kompleks, file terenkripsi dan lain-lain.

Share:

ASUS SmartO MD200 Silent Plus, Mouse Pro Nirkabel yang Presisi

Teknogav.com – ASUS menghadirkan mouse nirkabel dengan sensor 4.200 dpi yang presisi dan dapat melacak dengan cepat, yaitu SmartO Mouse MD200. Mouse ini memiliki bobot yang ringan, desain portabel dan akurat, bahkan saat digunakan di atas kaca. Desain mouse ini ergonomis untuk tangan kanan dengan penopang ibu jari dan lingkaran pengangkut elastis yang bisa disembunyikan demi keamanan.

Share:

Tips Menggabungkan Video di Smartphone dengan Mudah dan Cepat

Teknogav.comSmartphone makin mempermudah dalam berkreasi dengan media, termasuk proses penyuntingan audio visual yang kompleks seperti menggabungkan video. Saat ini, penyuntingan video tak hanya bisa dilakukan oleh editor profesional, hal ini bisa dilakukan langsung menggunakan smartphone. Yup, kemajuan teknologi di era yang serba terkoneksi ini segala hal dapat dilakukan langsung dalam genggaman. Salah satu kemudahan ini adalah menggabungkan video langsung dari smartphone.

Share:

Artikel Terkini